Deskripsi
Repro foto salah satu Barisan Organisasi Pemuda di Lebak, yaitu Leuwidamar-Gun. Di beberapa tempat, organisasi semacam ini dibentuk oleh Jepang untuk mendukung Perang Asia Timur Raya sejak 1942.
Repro foto dicetak pada kertas hvs.
Detail Koleksi
- No. Inventaris
- Tanggal Inventaris
- No. Registrasi
- Tanggal Registrasi
- Sejarah Benda
- Tempat Pembuatan
- Tempat Diperoleh
K.15.51.R.06/INV.2018
21 Desember 2018
MM.FTO.2018.001.51
8 November 2018
Pada 1 Maret 1942, balatentara Jepang mendarat di pantai Banten. Dengan segera mereka menguasai wilayah penting di Banten, termasuk Lebak. Berdasarkan kesaksian Misbach Yusa Biran dalam memoarnya Kenang-kenangan Orang Bandel, beberapa sarana vital seperti jembatan dihancurkan oleh tentara Hindia-Belanda. Namun Jepang bisa menguasai Lebak tanpa perlawanan.
–
Rangkasbitung
- Tahun Masa/Periode
- Tahun Dibuat
- Pembuat
- Cara Diperoleh
- Taksiran Harga
- Ukuran (cm)
Abad ke-20 M
2018
–
Pengadaan
–
P: 24,9 L: 18,9
- Bahan
- Status Cagar Budaya
- Klasifikasi
- Keaslian
- Kondisi Benda
- Lokasi Benda
Kertas
Bukan cagar budaya
Foto
Repro/replika
Utuh, baik
Ruang Pamer Tetap 6